Tabik, Pun!
Halo, Sahabat Data!
Selamat memperingati Hari Perempuan Indonesia untuk semua perempuan tangguh dan hebat di seluruh Indonesia. 🧕🏻👱🏻♀👩🏻🦰👵🏻👩🏼
Semua perempuan dapat mengembangkan potensinya dengan maksimal di tengah perkembangan teknologi digital yang pesat saat ini. Maka, mari saling menghargai dan mengapresiasi peran serta perempuan! Teruslah menjadi perempuan hebat, kuat, dan menginspirasi dunia!
Tahukah Sahabat Data?
Pada 2024, jumlah penduduk perempuan di Lampung Tengah sebanyak 747.838 jiwa, dari total penduduk 1.525.088 jiwa. (Sumber: Proyeksi Penduduk Kabupaten Lampung Tengah, BPS Kabupaten Lampung Tengah)
Sahabat Data ingin tahu lebih lanjut mengenai penduduk di Lampung Tengah, baik menurut jenis kelamin, kecamatan, tingkat pendidikan, dan lainnya?
Silakan baca melalui Publikasi Kabupaten Lampung Tengah Dalam Angka 2025 pada tautan berikut, ya.
👇🏻
https://lampungtengahkab.bps.go.id/id/publication/2025/02/28/4203676d7628ca31f29cbe4f/kabupaten-lampung-tengah-dalam-angka-2025.html
Instagram: @bpslampungtengah
YouTube: BPS Kabupaten Lampung Tengah
TikTok: @bpslampungtengah
WhatsApp (Adisti): 0822-7979-7495
------------------------------------------------
------------------------------------------------
Tag: @bps_statistics @bpsprovlampung
#HariPerempuanNasional
#PerempuanHebat
#CintaData
#BPSKabupatenLampungTengah